Visi dan Misi
Universitas Mulia PSDKU Samarinda
VISI
Menjadi Universitas Mulia Kampus Samarinda yang unggul dalam penyelenggaraan pendidikan di bidang keilmuan Teknologi Informasi, secara terus-menerus menghasilkan Sumber Daya Manusia yang unggul, memiliki kepribadian luhur dan berjiwa technopreneur menembus persaingan global pada tahun 2043.
MISI
Menyelenggarakan Pendidikan yang berwawasan global di bidang ilmu teknologi informasi dan dijiwai nilai-nilai luhur
Menyelenggarakan pendidikan yang berwawasan kewirausahaan dalam bidang keilmuan Teknologi Informasi yang berkelanjutan
Menyelenggarakan penelitian dan pengabdian masyarakat yang inovatif dan tepat guna pada bidang keilmuan teknologi informasi yang memberikan nilai manfaat bagi masyarakat
Mengembangkan kompetensi dan menumbuh kembangkan jiwa kewirausahaan dan etika profesional kepada para mahasiswa.